Software Belajar Bahasa Inggris Gratis




Software Belajar bahasa Inggris gratis
Pada Postingan kali ini perpustakaan digital akan mengulas salah satu software pembelajaran speaking english, sofware ini sangat cocok digunakan sebagai alat bantu belajar bahasa inggris. Fitur yang disediakan dalam software ini beragam dan menarik, kita dapat menguji vocal dengan visualisasi yang menarik. Ada gambar -mahrajul huruf-nya- tempat keluarnya huruf. Lebih uniknya lagi, software ini free alias gratis, tinggal koneksi dengan internet dan download di situs penyedianya. 

Software ini sangat membantu bagi pelajar, mahasiswa,guru,karyawan dan yang sedang belajar atau ingin mempermantap bahasa inggrisnya, sebagai tahapan dalam penggunaan sofware ini.
Perlu para parnert perpustakaan digital ketahui bahwa, agar software ini bisa anda gunakan, sediakan dulu headset yang bisa me-record karena suara kita akan direkam dan dibandingkan dengan suara teacher-nya. Jadi, kita seakan dibimbing oleh guru profesional tanpa harus mengeluarkan biaya les. 

Setelah selesai di download, ikuti tahapan instalasi seperti berikut:
1. Jalankan file exe-nya. File exe-nya adalah gambar ikon.
2. Klik tombol install dan tunggu sampai selesai.
3. Klik close untuk menutup proses instalasi.
4. Buat user dengan mengklik Create User.
5. Pada tahapan ini, kita sudah bisa menggunakannya
Semoga bermanfaat, bagi yang ada masalah atau softwarenya tidak bisa di download


Artikel Terkait:



0 Responses to "Software Belajar Bahasa Inggris Gratis"

Post a Comment

 
Return to top of pageCopyright © 2012 | Blog Koleksiku Saja Converted into Blogger Template by Gusmanto