Berhubung banyak pertanyaan tentang cara daftar affiliate Amazon.com di artikel Setting Manual Affiliate Amazon di Posting Website, maka dengan kuulas lagi step by step affiliate Amazon registration.
Amazon.com
yang dulunya di kenal sebagai toko buku online saja, sekarang telah
menjual berbagai macam produk yang antara lain movie, music, games, digital downloads, kindle, computers
dan office, electronics, home dan garden, grocery, health dan beauty,
toys, kids dan baby, apparel, shoes dan jewelry, sports dan outdoors, tools, auto dan industrial.
Cara untuk menjadi affiliasi Amazon, yaitu :
- Masuk ke http://affiliate-program.amazon.com
- Click tombol join now for FREE!
- Apply untuk join associates program
- Isi email address anda, dan pilih “I am a new customer”
- Lanjut ke halaman registrasi, isi data yang diperlukan
-
- Isi data yang diperlukan (your contact information)
- Isi website profile (nama website, alamat URL, topik blog, deskripsi blog).
- Click Finish ….
- Muncul tulisan “Thank you for applying to the Amazon.com Associates Program” dan dibawahnya ada Associate ID (tracking ID) anda yang pertama.
- Pilih “specify payment method now” dan “specify payment method later” untuk metode pembayaran.
- Jika ingin metode pembayaran saat ini, click “Specify payment method now“.
- Specify payment method now, ada 3 metoda pembayaran, yaitu :
- Pay me by Amazon.com gift certificate ($10.00 minimum earnings)
- Pay me by direct deposit ($10.00 minimum earnings)
- Pay
me by check ($100.00 minimum earning. Note a $15 processing fee will be
applied to all Associates with US addresses when choosing this option)
- Tunggu email konfirmasi dari Amazon dengan subjek “Welcome to the Associates Program”, click link yang ada di email tersebut, log in.
Sekarang anda dapat memasarkan barang-barang yang ada di Amazon.com dengan menggunakan affiliate kita tersebut.
Artikel Terkait:
Post a Comment